Anda sering dihadapkan pada data jumlah yang banyak. Apabila data tersebut langsung Anda pelajari atau dievaluasi, maka akan mendapatkan kesulitan. Untuk itu Anda harus membuat tabulasinya. Tabulasi data artinya penyajian data ke dalam bentuk tabel atau diagram untuk memudahkan pengamatan atau evaluasi. Dengan tabulasi, Anda dapat melihat data yang mencerminkan keadaan sesungguhnya dari suatu wilayah atau suatu fenomena. berikut:
Tabel 2.1. Cara Mentabulasi Data
Tabel Awal
|
Tabel Akhir
|
Kelompok Umur
|
Tally
|
Kelompok Umur
|
Jumlah
|
>60
51-60
41-50
31-40
21-30
11-20
1-10
|
|
>60
51-60
41-50
31-40
21-30
11-20
1-10
|
4
7
8
9
7
13
12
|
akan interval 10. Lihat tabel 2.1.